Detail Cantuman
Advanced Search
Text
Metafisika Al-Quran : Menangkap Intisari Tauhid / Muhammad Husaini Beheshti
Judul : Metafisika Al-Quran : Menangkap Intisari Tauhid
Penulis : Muhammad Husaini Beheshti
Edisi : Cetakan 1
Penerbit : Mizan : Bandung., 2003
Deskripsi Fisik : 188 hlm.; 23 cm.
ISBN : 9799751241
Abstrak Informatif :
Isu-isu metafisika dalam al-Quran merupakan pengetahuan yang penting untuk dipelajari. Khazanah Wahyu ilahiah ini dapat dicapai oleh mereka yang ingin mengkajinya. Ajaran-ajaran metafisika al-Quran merupakan dasar untuk memahami Islam. Dengan demikian, mempelajari ajaran-ajaran ini sangat diperlukan untuk memahami Islam dengan benar. Oleh karena itu selama empat belas abad terakhir sejarah Islam, sebagai pakar muslim termasyur bergumul dalam penelitian dan pengkajian ajaran-ajaran ini dan mereka telah melahirkan banyak karya yang tak ternilai tentang masalah-masalah ini. Sayangnya, karena satu dan lain hal, tidak semua studi yang dilakukan dan karya yang ditulis sepenuhnya bebas dari prasangka dan bias pribadi. Terkadang kita menjumpai karya-karya beberapa pakar besar dalam bidang ini, tetapi prasangka-prasangka tertentu dan wawasan yang sempit memengaruhi karya-karya mereka. Hal ini tentu saja mengurangi validitas karya-karya mereka dan memperlemah ciri-ciri murni dan mencari kebenaran yang semestinya menjadi tanda segenap upaya ilmiah. Dalam buku ini, Sayyid Muhammad Husaini Beheshti, ulama terkemuka dari Iran, menawarkan pemaparan yang menurutnya lebih sistematis dan objektif tentang isu-isu metafisika dalam al-Quran.
Buku ini dalam pembahasannya , Beheshti membahas hal-hal berikut secara mendalam yang mencakup 1. perkembangan ilmu alam ke metafisika; 2. originologi dan eskatalogi; 3. analisis bukti-bukti eksistensi Tuhan; 4. bukti-bukti eksistensi Tuhan menurut filsafat Aristoteles, Ibn Sina dan Mulla Shadra; 5. tauhid atau monoteisme dan pembahasan ditutup pada bagian 6 nama-nama dan sifat-sifat Tuhan dalam al-Quran.
Kata kunci : Metafisika, Tauhid, Asmaul Husna.
Buku ini sudah disunting dengan perbaikan mencakup nama pengarang, pernyataan tanggung jawab, edisi, data koleksi eksemplar, ISBN, deskripsi fisik, klasifikasi, nomor panggil, tajuk subjek dan gambar sampul.
Ketersediaan
19840/05 | U 2X1.43 Beh m | Perpustakaan IAIN Palangka Raya (Lantai 2) | Tersedia |
17836/04 | U 2X1.43 Beh m | Perpustakaan IAIN Palangka Raya (Lantai 2) | Tersedia |
17833/04 | U 2X1.43 Beh m | Perpustakaan IAIN Palangka Raya (Lantai 2) | Tersedia |
17835/04 | U 2X1.43 Beh m | Perpustakaan IAIN Palangka Raya (Lantai 2) | Tersedia |
19841/05 | U 2X1.43 Beh m | Perpustakaan IAIN Palangka Raya (Lantai 2) | Tersedia |
17834/04 | T 2X1.43 Beh m | Perpustakaan IAIN Palangka Raya (Lantai 3) | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
U 2X1.43 Beh m
|
Penerbit | Mizan : Bandung., 2003 |
Deskripsi Fisik |
188 hlm.; 23 cm.
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
9799751241
|
Klasifikasi |
2X1.43
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
Cet.1
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
Muhammad Husaini Beheshti
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain